--> Cara Mengatasi Printer Canon iP1880 Blink Kedap Kedip Bergantian 4x Orange 1x Hijau | Gerobak Tutorial

Cara Mengatasi Printer Canon iP1880 Blink Kedap Kedip Bergantian 4x Orange 1x Hijau

Cara Mengatasi Printer Canon iP1880 Blink Kedap Kedip Bergantian 4x Orange 1x Hijau | Gerobak Tutorial - Printer iP1880 adalah printer kel...

Cara Mengatasi Printer Canon iP1880 Blink Kedap Kedip Bergantian 4x Orange 1x Hijau | Gerobak Tutorial - Printer iP1880 adalah printer keluaran vendor Canon yang cukup laris di pasaran. Printer Canon iP1880 ini memiliki kualitas cetak yang baik dengan resolusi cetak 4800 X 1200 dpi. Dan kecepatan cetaknya juga bagus yaitu Black Text (Normal) = 13.3 ppm (draft) dan Photo ( 10 x 15 cm) = 72 sec /Photo.

Cara Mengatasi Printer Canon iP1880 Blink Kedap Kedip Bergantian 4x Orange 1x Hijau

Sedangkan kelemahan printer Canon ini sama dengan generasi pendahulunya, yaitu banyaknya proteksi yang dipasang di printer iP1880 ini oleh vendor Canon. Hal ini memang untuk mendorong pengguna agar mengganti catridgenya apabila habis tintanya. Salah satu masalah yang mungkin pernah anda alami adalah canon iP1880 blink 4x orange 1x hijau. Anda tidak perlu khawatir, blink 4x orange 1x hijau canon iP1880 ini bisa dengan mudah anda atasi. Mau tahu caranya ?

Ok! Sebelumnya anda perlu tahu dulu ciri-ciri kerusakan printer canon iP1880 ini.

Pada saat Canon iP1880 dihidupkan maka canon iP1880 akan langsung mengalami blink 4x orange 1x hijau. Dan canon iP1880 yang blink 4x orange 1x hijau ini tidak akan bisa digunakan untuk proses cetak sama sekali.

Penyebab canon iP1880 yang blink 4x orange 1x hijau ini adalah proteksi yang diberikan oleh pihak Canon terhadap catridgenya yang sudah pernah di isi ulang. Seandainya catridge habis tintanya langsung diganti dengan catridge baru, maka hal ini tidak akan terjadi.

Cara mengatasi blink 4x orange 1x hijau pada iP1880 ini sangat mudah dan bisa dilakukan oleh siapapun. Berikut ini caranya :

Cara Mengatasi Printer Canon iP1880 Blink Kedap Kedip Bergantian 4x Orange 1x Hijau

 Hidupkan Canon iP1880 atau iP1980 yang blink 4x orange 1x hijau.
 Tekan dan tahan tombol resume-nya antara 10-30 detik.
 Tunggu sampai printer melakukan inisialisasi dengan ditandai bunyi proses pada canon iP1880.
 Canon iP1880 atau 1980 yang blink 4x orange 1x hijau seharusnya sudah normal kembali dengan led hijau menyala.
 Printer sudah siap digunakan kembali.

Demikian cara mengatasi iP1880 yang blink 4x orange 1x hijau. Cara di atas bisa digunakan juga pada printer Canon iP1980, iP1200, iP1300, iP1600, iP1700 yang mengalami blink yang sama.

Semoga bermanfaat!
Nama

Index,47,Jaringan Komputer,30,Keamanan Jaringan Komputer,3,Printer,17,Tips,12,Troubleshooting,7,
ltr
item
Gerobak Tutorial: Cara Mengatasi Printer Canon iP1880 Blink Kedap Kedip Bergantian 4x Orange 1x Hijau
Cara Mengatasi Printer Canon iP1880 Blink Kedap Kedip Bergantian 4x Orange 1x Hijau
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgjhn__VAF4ilW-a5jiXm9KErRhhhKqd3kK-QuXOvq12TR5C0ufhI2vbVheorYzEiCe1jqOicRBENkEQkwEAbqZX9KVxD1WFjCoibe0nq8TS8O82RhoMMlXoY0pfWpCi-oqdCLp5h0WVtOq/s1600/Gerobak+Tutorial+-+Cara+Mengatasi+Printer+Canon+iP1880+Blink+Kedap+Kedip+Bergantian+4x+Orange+1x+Hijau.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgjhn__VAF4ilW-a5jiXm9KErRhhhKqd3kK-QuXOvq12TR5C0ufhI2vbVheorYzEiCe1jqOicRBENkEQkwEAbqZX9KVxD1WFjCoibe0nq8TS8O82RhoMMlXoY0pfWpCi-oqdCLp5h0WVtOq/s72-c/Gerobak+Tutorial+-+Cara+Mengatasi+Printer+Canon+iP1880+Blink+Kedap+Kedip+Bergantian+4x+Orange+1x+Hijau.jpg
Gerobak Tutorial
https://gerobaktutorial.blogspot.com/2017/10/cara-mengatasi-printer-canon-ip1880.html
https://gerobaktutorial.blogspot.com/
https://gerobaktutorial.blogspot.com/
https://gerobaktutorial.blogspot.com/2017/10/cara-mengatasi-printer-canon-ip1880.html
true
1688899464443038419
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content